Setelah tiba di istana, Raden Banterang langsung menuju ke peraaduan istrinya. Dicarinya ikat kepala yang telah diceritakan oleh lelaki berpakaian compang-camping yang telah menemui di hutan. "Ha!…
Akhirnya tinggal dua orang saja yang tersisa dan menyatakan siap dan sanggup untuk memenuhi permintaan Dewi Sanggalangit. Mereka adalah Raja Singabarong dari Kerajaan Lodaya dan Raja Kelana Swandan…
"Aku butuh bantuanmu Togog," sahut Semar. Lalu ia menceritakan perihal tugas yang diberikan Batara Guru kepadanya. "Apa yang akan kita perbuat Kakang?" tanya Togog. "Kita harus memotong puncak gu…
"Kalau begitu maumu, baiklah. Mulai sekarang perjanjian kita yang dulu itu batal! Mulia sekarang siapapun yang terkuat di antara kita, dialah yang berhak menjadi penguasa! tantang Buaya. Akhirnya …
Engkau telah memenangkan sayembara dengan gemilang." "Terima kasih putri dan kau akan menjadi istriku." "Saya tahu itu, namun saya mash mengajukan syarat lagi." "Katakanlah Putri, apa syaratmu i…
"Baik, hamba laksanakan Gusti Prabu." kata Damar Wulan. Damar Wulan kemudian pergi menuju Blambangan seorang diri. Sesampainya di Blambangan, ia kemudian berteriak-teriak menantang Adipati Menakj…